Search This Blog
DESKRIPSI 10 Lukisan IMPRESIONISME Terkenal Dan 5 TOKOHNYA
Jika melihat sekarang ini ketika para pelukis aliran Impresionisme Perancis sangat Populer di masyarakat, memang agak sukar di pahami mengapa lukisan-lukisan mereka pernah di tolak ketika pertama kali di pamerkan pada tahun 1874. Lukisan Impresionisme yang menggambarkan kehidupan sehari-hari yang bersinar dan berwarna-warni dalam penciptaannya, tampak masih sesuai dengan kehidupan kita sekarang, sama seperti saat mereka dilukis dulu. Namun pada saat itu sebagian besar pelukis Impresionis hanya menerima cemoohan atas karya-karya mereka. Claude Monet, Camille Pissarro, Edouard Manet baru mengalami kesuksesan yang sesungguhnya pada akhir karir mereka. Paul Cezanne baru berhasil mengadakan pameran tunggalnya pada tahun 1895, ketika usianya sudah mencapai 56 Tahun. Sedangkan Vincent van Gogh hanya berhasil menjual satu lukisan selama hidupnya
Subscribe to:
Posts (Atom)